Category: Nasional
SindoTV.com menyajikan berita nasional terbaru, terkini, seputar peristiwa di seluruh Indonesia.
Hendak Kerja Judi Online di Kamboja, 2 Orang Ditangkap di Pelabuhan Batam
Dua orang warga Batam calon pekerja migran Indonesia (PMI) diamankan polisi saat hendak berangkat untuk bekerja sebagai admin situs judi online di Kamboja. Selain mereka, satu orang lagi yakni agen sekaligus fasilitator PMI ilegal berinisial JW juga ikut diamankan dan ditetapkan sebagai tersangka.
Digital Korlantas: Aplikasi Pendukung Pemilik Kendaraan di Indonesia
Bulan lalu, Korps Lalu Lintas Polri (Korlantas) meluncurkan sebuah aplikasi dengan nama Digital Korlantas. Aplikasi yang tersedia untuk smartphone Android dan IOS ini banyak menimbulkan tanda tanya. Apa sih fungsi dan kegunaan Aplikasi Digital Korlantas itu?
Persiapan Acara dan Lokasi Jelang HUT RI ke-79 di IKN
Perayaan Kemerdekaan RI ke-79 akan sedikit spesial dan berbeda dari tahun-tahun sebelumnya. Sesuai tema tahun ini, “Nusantara baru, Indonesia maju”, upacara kemerdekaan HUT RI Ke-79 ini nantinya akan digelar untuk pertama kalinya di Ibu Kota Nusantara pada 17 Agustus tahun ini. Sudah sejauh mana persiapan perayaan tersebut?
Harga Naik, Ini Harga Baru Pertamax Mulai 10 Agustus 2024
Pertamina Patra Niaga melakukan penyesuaian harga BBM RON 92 jenis Pertamax dari Rp 12.950 menjadi Rp13.700. Harga baru ini resmi berlaku di SPBU Pertamina pada Sabtu 10 Agustus 2024, pukul 00.00 waktu setempat. Kenaikan terpantau dari website Pertamina.
Pemerintah Sediakan Alat Kontrasepsi Untuk Anak Sekolah dan Remaja
Baru-baru ini, Presiden Joko Widodo meneken Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 28 Tahun 2024 terkait Pelaksanaan Undang Undang Kesehatan 17 Tahun 2023 tentang Kesehatan. Dalam aturan terbaru ini, turut diatur mengenai penyediaan alat kontrasepsi bagi untuk anak sekolah dan remaja, tapi tanpa penjelasan detail.
Habis Dugem, Mahasiswi Cantik Tabrak IRT Hingga Tewas di Pekanbaru
Baru-baru ini, kasus tabrakan di Pekanbaru yang mengakibatkan seorang pengendara motor tewas menjadi viral lantaran sang pelaku, Marisa Putri, yang masih berstatus mahasiswi, terlihat begitu santai tanpa rasa penyesalan dalam sejumlah video yang beredar di media sosial.
OJK Bentuk Satgas Anti Scam Center
SINDOTV – Untuk melindungi masyarakat dari penipuan, khususnya online, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berencana membentuk Satuan Tugas (Satgas) Anti Scam Center bersama dengan pemerintah terkait. Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar menargetkan satgas pengawasan digital ini bisa beroperasi … [Baca berita]
Badai PHK Massal, Benarkah Tanda Ekonomi Indonesia Memburuk?
Badai PHK massal semakin menggila. Gelombang pemutusan hubungan kerja (PHK) terutama di sektor manufaktur masih terjadi, bahkan dalam tren meningkat dari bulan ke bulan. Hal ini merupakan satu pertanda bahwa perekonomian Indonesia sedang dalam kondisi “kritis”.
Pilkada 2024: Kapan Penetapan Calon? Ini Jadwal dan Tahapannya
Pelaksanaan pemungutan suara untuk Pilkada 2024 (Pemilihan Umum Kepala Daerah 2024) hanya tersisa beberapa bulan lagi, tepatnya nanti pada bulan November 2024. Namun sampai detik ini, belum ada nama pasti calon gubernur dan wakil gubernur yang bakal bertarung di ajang Pilkada 2024 masing-masing daerah. Kapan sih penetapan calon pilkada 2024?
Pegawai Main Judi Online, Pimpinan KPK: Cuma Iseng
SINDOTV – Wakil Ketua KPK, Alexander Marwata menanggapi enteng temuan 60 pegawai KPK yang terlibat praktik judi online sebagaimana dilaporkan oleh Satgas Pemberantasan Judi Online. Menurutnya, judi online yang dilakukan puluhan pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) itu hanya sebatas iseng. Apalagi, nilai … [Baca berita]